Datacard Sp35
Detail Produk Datacard Sp35
Harga $1535 Printer Datacard SP35 ® adalah salah satu pilihan yang paling tepat pada printer kartu seri SP,karena printer ini telah mencakup segala yang dibutuhkan untuk pencetakan kartu anda, yang menghasilkan warna hidup dan design fisik yang kokoh dan apik,dan sangat cocok digunakan untuk cetak kartu mahasiswa, kesehatan, atau kartu karyawan atau lencana.
Fitur
Printer warna satu sisi
Metode cetak system transfer thermal atau dye sublimation
Kapasitas kartu
Tempat kartu masukan 100-kartu untuk ketebalan 0,76
Tempat kartu keluar 20 kartu utnuk ketebelan 0,76
terdapat pesan audible dan visual
Spesifikasi umum
Metode cetak system dye sublimasi / resin thermal transfer
Resolusi cetak:300 titik per inci (11,8 dots / mm),256 warna
Kecepatan cetak: Penuh warna : Hingga 160 kartu per jam (YMCKT pita)Monokrom pencetakan: Hingga 750 kartu per jam (K pita)
Fisik dimensi :16,5 inci (L) x 7,78 inci (W) x 9 in (H) atau 419 mm x 198 mm x 229 mm
Berat : 4 kg
Sistem operasi untuk Microsoft ® Windows ® 2000, XP dan Windows Vista atau system operasi yang compatible seperti linux
Kapasitas kartu
Tempat kartu masukan 100-kartu untuk ketebalan 0,76
Tempat kartu keluar 20 kartu utnuk ketebelan 0,76
0psi yang tersedia
ISO encoding strip magnetik
Smart card personalisas
Tags: beli-printer-fargo-dtc-1000, cara-cetak-kartu-mesin-fargo-dtc1000, datacard-indonesia-distributor, fargo-hdp5000-harga, harga-printer-hdp5000, harga-printer-id-card-murah, harga-printer-id-card-otomatis, harga-printer-untuk-cetak-kartu, harga-ribbon-fargo-hdp-5000, harga-tinta-printer-evolis, jual-plastik-card, jual-pvc-lembaran-untuk-id-card, kartu-npwp-murah, pita-printer-fargo, pitaprinter-zebra, printer-cetak-npwp-zebra, printer-kartu-atm, printer-kartu-member, printer-kartu-pvc, ribbon-persona-c30e